Tag: Wakasek Kurikulum
SEMARAPURA, NusaBali - Tim Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Klungkung melakukan pemeriksaaan terhadap IKM, NMY, dan IKA, Kamis (5/9). Mereka itu mantan Wakasek Kurikulum, Bendahara II Komite, dan Ketua Komite Tahun 2024. Pemeriksaan ini terkait dugaan penyimpangan pengelolaan dana komite SMK Negeri 1 Klungkung tahun 2020, 2021, dan 2022.
AMLAPURA, NusaBali - Guru TIK (Teknologi Informatika Komputer) SMAN 1 Amlapura Komang Ayu Sri Inteni, sebagai delegasi Indonesia dalam acara SEAMEO RECSAM. Dia mengikuti pelatihan tentang pembelajaran berbasis digital, selama 5 - 30 Agustus 2024.
AMLAPURA, NusaBali - SMAN 2 Amlapura mengawali menggelar ujian sekolah. Hal ini berbeda dengan SMAN lainnya yang memilih ujian sekolah 25 Maret - 6 April.
AMLAPURA, NusaBali - Pencipta aplikasi e-raport, I Nyoman Pasek SPd MPd, se-hari-hari sebagai Wakasek Kurikulum SMN 2 Amlapura. Kini di dipercaya oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Riset dan Teknologi, jadi guru pengembang media pembelajaran untuk SMA se-Indonesia. Dia guru mata pelajaran Fisika.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.